16 Juli 2024
Senin 15 Juli 2024, Sekolah Ar-Rozzaq menyambut kedatangan seluruh peserta didik baru, dan diramaikan oleh antusias para orang tua murid baru tersebut, yang mengantarkan anak-anaknya sampai ke depan gerbang sekolah.